Beranda

YULIA PUTINTSEVA TAKUT KARENA ADA TIKUS MENGGANGGU SAAT KARANTINA MANDIRI.

Tinggalkan komentar

” Mitra sekamar ” yang tidak diharapkan. Menjelang turnamen Australia Terbuka yang akan digelar pada bulan depan, petenis Kazakhstan, Yulia Putintseva, ” terpaksa ” harus lebih bersabar. Di hari pertama menjalani masa karantina – selama 14 hari – Putintseva harus bersaing dengan teman sekamar yang tidak diinginkannya.

Teman sekamar di sebuah hotel di Melbourne, Australia, itu bukanlah seorang petenis, melainkan seekor tikus. ” Sudah mencoba mengganti kamar selama 2 jam!. Tidak ada yang datang membantu karena situasi karantina, ” kata Putintseva melalui Twitter disertai video seekor tikus yang berkeliaran di kamarnya, sebagaimana diberitakan Reuters, Minggu ( 17/1/2021 ).

Lainnya

NADUB GILL MAMPU MENJAWAB 200 SOAL MATEMATIKA DALAM WAKTU SATU MENIT.

Tinggalkan komentar

Seorang murid sekolah dasar di Inggris menciptakan rekor dunia karena mampu mengerjakan hampir 200 soal matematika dengan benar dalam waktu hanya 1 menit. Catatan waktu ini membuat bocah berusia 10 tahun itu menjadi lebih cepat dibandingkan dengan kebanyakan orang rata-rata di seluruh dunia sehingga dia pun layak dicatat oleh The Guinness Book of Record. Menurut UPI, Jumat ( 26/6/2020 ), anak bernama Nadub Gill itu adalah murid SD Longmoor di Long Eaton, Inggris.

Lainnya

MURIEL BALDAGO BERPAKAIAN ALA TOKOH STAR WARS MEMBAGIKAN PAKET BANTUAN UNTUK WARGA MISKIN.

Tinggalkan komentar

Ada aneka cara yang dilakukan warga untuk ” membunuh ” bosan sekaligus terlibat dalam mencegah penularan Covid-19. Meski terpisah jauh dan tidak saling mengenal, warga di Filipina dan di Indonesia mengambil langkah yang hampir sama. Mereka menggunakan pakaian sejumlah tokoh film untuk mengampanyekan jaga jarak dan karantina mandiri.

Lainnya